๐Ÿ““๐Ÿ“•๐Ÿ“—๐Ÿ“˜๐Ÿ“™๐Ÿ“”

ARTIKEL MALAM 
Hari/Tgl : Senin, 27 Februari 2017

                   01 Jumadil Akhir 1438 H

No            : 726/AM/KOM/II/2017

Materi.     : Psikologi

Pemateri : Ustadzah Dwi Hastuti R.S.Psi

Tujuan     : KUTUber & Umum

==============================

๐ŸŒพ๐ŸŒพ๐ŸŒป๐ŸŒพ๐ŸŒพ๐ŸŒป๐ŸŒพ๐ŸŒพ๐ŸŒป๐ŸŒพ๐ŸŒพ
*๐Ÿ“š Merencanakan Masa Depan*
โ™จ Apapun harapan dan cita-citamu, berikut ini ada 5 kunci sukses masa depanmu. 5 kunci tersebut juga merupakan cara untuk mengasah potensi dan menggapai cita-cita. 
โญ• Kunci 1 : Imajinasi
โ— Imajinasi adalah kemampuan untuk memimpikan cita-cita yang tinggi, membuat visi tentang masa depan, berupaya untuk mengatasi berbagai rintangan dan tantangan.
โ— Cobalah untuk berimajinasi dan buatlah jurnal, tuliskan mimpi-mimpimu.
โญ• Kunci 2 : Percaya Diri
โ— Percaya diri membuat kamu sadar bahwa kamu memiliki modal yg cukup untuk sukses. Waktu dan kesehatan adalah modal utama untuk mengejar kesempatan. Yakinlah dengan kemampuanmu dan berkomitmen untuk maju, meski berada pada saat-saat penuh kesulitan.
โ— Coba buatlah daftar langkah-langkah apa yang dapat kamu lakukan untuk meningkatkan kepercayaan diri. Then, just do it.
โญ• Kunci 3 : Kemampuan Mengambil Resiko
โ— Kemampuan untuk mengambil resiko adalah sikap berani yang sama artinya dengan tidak takut gagal, berani mencoba, jujur terhadap kemampuan diri, mau belajar dari kesalahan, dan tidak patah semangat untuk terus melatih diri dan mencapai tujuan.
โ— Pada saat kamu dihadapkan pada pilihan-pilihan, cobalah tulis di kertas, uraikan “pro” dan “kontra” atau “positif” dan “negatif” dari pilihan tersebut. Jika ada risiko dari pilihan yang kamu tentukan, tulis sebanyak mungkin alasan mengapa kamu harus mengambil resiko tersebut.
โญ• Kunci 4 : Keberanian

โ— Keberanian adalah sikap berani membela diri sendiri maupun orang lain, mengerahkan usaha dan kekuatan pada saat menghadapi kesulitan, lakukan hal yang benar, berani hadapi masalah dan meminta bantuan.
โ— Coba ingat pengalaman saat kamu pernah menunjukkan keberanian. Apa yang terjadi? Pelajaran apa yang bisa kamu ambil dari pelajaran tersebut?
โญ• Kunci 5 : Keteguhan Hati
โ— Keteguhan hati adalah sikap tetap teguh pada cita-cita bahkan ketika banyak orang meragukanmu, mencoba lagi dengan lebih keras meskipun mengalami kegagalan, merubah rencana bila diperlukan, tetapi tetap fokus mencapai cita-cita, pantang menyerah.
โ— Aapakah kamu mengenal seseorang yang memiliki keteguhan hati? Bagaimana ia bisa bertahan dan menghadapi rintangan? Cobalah untuk meneladaninya.
โ™จ citra diri yang kuat dan positif adalah persiapan terbaik untuk menggapai sukses dalam hidup. 

โœ๐Ÿป Dr.Joyce Brothers_
๐Ÿ“ Sumber : Espeland, Pamela. Buku pintar remaja gaul. 2003. Bandung : PT Mizan Pustaka
๐ŸŒพ๐ŸŒพ๐ŸŒป๐ŸŒพ๐ŸŒพ๐ŸŒป๐ŸŒพ๐ŸŒพ๐ŸŒป๐ŸŒพ๐ŸŒพ

==========================

๐Ÿ‘ณ๐Ÿฝ Konsultasi: 085245244285 (Erik Mardiansyah)

๐ŸŒWeb : komunitastahajjudberantai.org

๐Ÿ’ปFanspages: Komunitas Tahajjud Berantai

๐Ÿ—ณTelegram: @tahajudberantai

๐Ÿ›„ Line : @tzy0902r

๐Ÿ“ง Twitter: @kutub_tahajjud

๐Ÿ“‡Email: kutub.indonesia@gmail.com

๐Ÿ“ทInstagram : @komunitastahajjudberantai

โ†˜Gabung kutub via Whatsapp Ketik 

#Nama Member #No. Group #Kormin#Daftarkan#Nama#No. WA# Domisili #L/P kirim ke SALAM KUTUB di 08119100165

———–**———–

โ•โ๐Ÿ’ฐSEDEKAH KUTUB๐Ÿ’ฐโ โ•

๐Ÿ’ฐ Bank Muamalat Nomor rekening: 3180005019
๐Ÿ’ณ Ac : Komunitas Tahajjud Berantai atau ke Member Account KUTUB masing-masing (bagi yang sudah mendapatkan identitas member Kutub)
๐Ÿ“ฑKonfirmasi : 0811-9100-165 (Salam Kutub)
โœŠ *Mengokohkan Langkah, Menggelorakan Istiqomah (OMGT)*